DOMPU–Ketua komisi I DPRD Dompu Kaharuddin Ase berbicara lantang terkait dengan aksi perusakan hutan yang terjadi didaerahnya. Menurut mantan pasukan elit Brimob ini, kerusakan hutan yang terjadi sudah sangat kritis…

Orgen Tunggal Pemicu Rusuh
Satu Kena Bacok DOMPU—Lagi-Lagi hiburan malam orgen tunggal bikin rusuh. Kamis dini hari Abdullah 27 tahun warga Desa Jala Kecamatan Hu’u dibacok oleh sekelompok pemuda yang diduga berasal dari Desa…

Dishut Tangkap Truk Fuso Muat Kayu Ilegal
DOMPU–Dinas Kehutanan Dompu menangkap satu truk fuso yang diduga memuat kayu ilegal diwilayah Desa Saneo Kecamatan Woja Dompu. Penangkapan itu dilakukan pada rabu pagi sekitar pukul 05.00 wita di Desa…

Tuntut Pelaku Pembunuhan Ditangkap
Warga Montabaru Blokir Jalan DOMPU—Ratusan warga Kelurahan Monta Baru, Kecamatan Woja, Selasa (14/10) melakukan aksi pemblokiran jalan Negara lintas Sumbawa. Mereka menuntut oknum pelaku pembunuhan, M Nor (36 thn) segera…

Kilo-Taloko Akhirnya Islah
DOMPU—Setelah melalui proses mediasi, akhirnya warga Kecamatan Kilo, Kabupaten Dompu dengan warga Desa Taloko, Kecamatan Sanggar, Kabupaten Bima yang sempat terlibat bentrok sepakat untuk islah.

Kabut Asap Nyerang Kota Dompu
DOMPU–Kabut asap juam’at siang 3 oktober 2014 menyerang kota Dompu, Pajo, Woja dan sekitarnya. Belum diketahui asap itu berasal. Tapi diduga kuat api berasal dari hutan yang terbakar disekitar itu….

Orang Tua Terduga Teroris Dompu, Ini Rezeki Buat Keluarga Kami
Abdullah Seno 70 tahun warga Desa O’o Kecamatan Dompu Kabupaten Dompu NTB terlihat begitu tenang, setenang tetangga lain yang sedang berkumpul dikediaman ustad Nurdin yang sedang membicarakan nasib anak mereka….

Keluarga Terduga Teroris Nurdin Sesalkan Prosedur Penembakan
DOMPU—Keluarga terduga teroris Ustad Nurdin alias Deo yang ditembak mati dikediamanya Desa O,o Kecamatan Dompu Kabupaten Dompu NTB oleh tim densus 88 pada sabtu sore 20 september 2014 sekitar pukul…

Tiga Atlet Dompu Jadi Tersangka
Dalam Kasus Penyerangan Kantor KONI Dompu DOMPU–Tiga atlet berprestasi Kabupaten Dompu ditetakan sebagai tersangka oleh Polres Dompu terkait dengan aksi penyerangan, pengrusakan dan pembakaran perabot di kantor KONI terminal…

Ratusan Warga Desa Hu’u Serang Desa Jala
Dipicu Kasus Pembacokan DOMPU—Dipicu kasus pembacokan dengan korban Iwan Putra warga Desa Hu’u Kecamatan Hu’u Kabupaten Dompu, sabtu pagi sekitar pukul 09.30 wita, ratusan warga Hu’u menyerang warga di Desa…

Pindah Tangankan Sepeda Motor, Abdr di Vonis Lima Bulan Penjara
DOMPU—Hati-hati memindah tangankan sepeda motor kredit tanpa alasan, sebab akan berbuntut ke proses hukum. Seperti yang dialami Abdr 33 tahun warga Dorotangga Dompu, gara-gara itu dia divonis penjara oleh majelis…

Gudang Cakre Terbakar, Diduga Terjadi Kecelakaan Kerja
DOMPU—Gudang milik pengusaha Sucakra Luih yang terletak di Kelurahan Kandai II Dompu terbakar hebat pada selasa 26/8/2014 sekitar pukul 09.30 wita kemarin. Api terlihat membumbung tinggi sampai dikejauhan belasan kilometer….

Berkas Dua Tersangka Korupsi Setda Dompu Belum Lengkap
DOMPU-Berkas dua tersangka korupsi Setda yang nota bene pejabat didaerah dinyatakan belum lengkap oleh Kejaksaan Negeri Dompu. Artinya berkas dimaksud akan dikembalikan kepada kepolisian untuk dilengkapi. ”Masih ada materi yang…

Pijat Plus, Pria Tua Tewas
JAKARTA – Seorang pria tua berusia 62 tahun tewas ditempat tidur (22/7/2014) setelah melakukan pijat ‘Plus’ disebuah panti pijat di Jatinegara Jakarta Timur. Pria yang diketahui bernama Joenoes Mapoer meregang…

Bupati Dompu Akan Panggil Oknum Guru Cabul
DOMPU–Bupati Dompu Drs H Bambang M Yasin berjanji akan segera memanggil oknum guru ”cabul” yang diduga telah menggagahi pelajar SMP disebuah hotel yang terletak di Kelurahan Kandai II Woja Dompu.

Oknum Guru Diduga Gagahi Pelajar Di Hotel
DOMPU–Prilaku oknum guru berinisial NS, 40 tahun warga Kelurahan Montabaru Kecamatan Woja Dompu ini tak patut ditiru. Sebab dia diduga tega berbuat mesum dan menggagahi pelajar bau kencur yang baru…

Rekapitulasi KPUD Dompu Akan Dijaga Polisi
DOMPU–Jelang rekapitulasi tingkat KPUD Dompu yang akan dimulai 16 juli ini sejumlah aparat kepolisian Polres setempat akan diterjunkan untuk berjaga. Penjagaan akan dilakukan baik secara terbuka maupun tertutup.
Kasus Ompu Beko VS Bupati Dompu Dihentikan
Kasus Ompu Beko VS Bupati Dompu NTB Drs H Bambang M Yasin dihentikan oleh Polda NTB. Itu ditandai oleh diterbitkanya surat perintah penghentian perkara (SP3) bernomor B/32/II/2014//ditreskrim.
Aktifis Romo Resmi Tersangka
DOMPU—Aksi unjukrasa solidaritas terhadap Suherman alias Romo Sultan, yang digelar rekan-rekannya sesama aktifis, Rabu lalu. Ternyata tidak mampu mempengaruhi proses hukum yang dilakukan tim penyidik Polres Dompu. Bahkan sejak kemarin,…

Aktifis Romo Diduga Terlibat Ilegal Loging, Rekan-Rekanya Demo Kantor Polisi
DOMPU—Aktifis Dompu Hermansyah alias Romo Sech Sultan diduga terlibat ilegal loging, dia ditangkap aparat Pol PP pada jum’at lalu sedang membawa kayu dengan sebuah truk tanpa dilengkapi dengan dokumen resmi….
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.