DOMPU-Rumah dinas dokter yang tersedia di Pemkab Dompu masih kurang. Akibatnya RSUD setempat harus mengontrak tempat tinggal dokter yang bertugas didaerah itu. Sekretaris RSUD Dompu/Kepala TU, Zulkarnain,M.Ph mengemukakan hal itu…
Adventorial
Drg. Putu Yuni Artati, Gigi dan Rongga Mulut Perlu Dijaga Kesehatanya
DOMPU-Gigi dan rongga mulut perlu dijaga kesehatanya. Ini penting karena gigi dan rongga mulut merupakan Fockal infeksion atau faktor utama penyebab penyakit lainnya secara umum. Seperti sakit kepala, penyakit lambung,…
Trend penyakit anak menurut RSUD Dompu
DOMPU,- Kesehatan anak menjadi tuntutan bagi setiap orang tua, penjelasan terhadap penyakit yang sedang tren saat ini bisa menjadi pelajaran buat setiap orang tua agar bisa menghindari anaknya dari penyakit…
RSUD Dompu Rawat Pasien Gizi buruk Tanpa Pungut Biaya
DOMPU,- Usman, putra kedua dari Makasau dan Juwariah asal Desa Mbawi, yang masih berumur tiga tahun dengan berat badan delapan kg harus berjibaku dengan berbagai penyakit yang dideritanya. Menurut Juwariah…
Layanan Poli Gigi RSUD Dompu Sangat Direspon Warga
DOMPU,- Salah satu pelayanan yang menjadi ungulan di RSUD Dompu yaitu pelayanan poli gigi, hingga saat ini pelayanan poli gigi semakin mendapat respon baik dari masyarakat, lantaran kesadaran masyarakat terhadap…
RSUD Dompu Siapkan Ruangan Hemodialisa
DOMPU,- Persiapan RSUD Dompu dalam rangka peningkatan kualitas terus digenjot, salah satunya dengan pembangunan layanan hemodialisa (cuci darah). Humas RSUD Dompu Gunawan A.Md.Pik kepada DompuBicara mengungkapkan, persiapan pembangunan ruangan untuk…
Kenapa RSUD Dompu Kerap SC Pada Ibu Melahirkan?
DOMPU-Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kabupaten Dompu dianggap kerap melakukan Sectio Caesaria (SC) alias Operasi Caesar pada kasus ibu melahirkan. Lebih parah lagi cara RSUD dianggap lebih mementingkan profit dan memilih…
Pasien Lansia, Terima Kasih RSUD Dompu
DOMPU-Seorang pasien Jamaluddin 75 tahun warga Dusun Buncu Desa Matua Kecamatan Woja Dompu NTB merasa sangat berterima kasih atas layanan RSUD Dompu. Pasalnya pak tua ini merasa sakitnya yang sudah…
Tingkatkan Kualitas, Berikut Fasilitas Kamar VIP RSUD Dompu
DOMPU,- Dalam rangka meningkatkan kualitas, RSUD Dompu memaksimalkan penunjang pelayanan, berupa fasilitas kamar VIP yang memadai. Direktur RSUD Dompu dr. H. Syafruddin melalui Humas Gunawan, A.Md.PIK. mengatakan, ada beberapa tipe kelas…
Tingkatkan Pelayanan, RSUD Dompu Operasikan Genset 350 kVA
DOMPU,- Dalam rangka meningkatkan pelayanan, Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten Dompu (RSUD) mengoperasikan Generator Set (Ganset) dengan tenaga 350 kVA, pengoperasian tersebut telah di mulai dari Agustus lalu. Genset yang…
Layanan Fisioterapi RSUD Dompu Dominasi Pulau Sumbawa
DOMPU,- Pelayanan Fisioterapi dibuka pada tahun 2006 di Rumah Sakit Umum Daerah Dompu menjadi pelayanan penunjang medis yang sering dikunjungi pasien, baik dari Dompu, Bima maupun Sumbawa. Kepala Fisioterapi RSUD…
Awal 2019 RSUD Dompu Buka Layanan CT Scan
DOMPU,- Demi meningkatkan kualitas pelayanan, Rumah Sakit Umum Daerah Dompu (RSUD) pada februari 2019 mendatang selain menghadirkan pelayanan hemodelisa, RSUD akan menghadirkan pelayanan CT Scan. Upaya memulangkan Dokter specialis radiologi…
Pengunjung RSUD Diminta Taati Tata Tertib
DOMPU – Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten Dompu (RSUD), menjadi salah satu rumah sakit terbesar di Pulau Sumbawa. Karenanya ada beberapa aturan yang harus dipatuhi baik oleh pasien maupun pengunjung…
Direktur RSUD Dompu Gunakan Manajemen Botton-Up
DOMPU-Direktur Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kabupaten Dompu dr H Syafruddin menggunakan manajemen botton-up dalam mengelola manajemenya. Kebijakan itu dipakai agar setiap keputusan terlebih dahulu mendapat masukan dan suara dari…
Pelatihan Hemodialisa, RSUD Dompu Kirim Empat Tenaga Medis
DOMPU – Jelang pembangunan baru pelayanan hemodialisa atau cuci darah, RSUD Dompu mengirim 4 tenaga medis guna mengikuti pelatihan di RSUP Sanglah Bali, pada 3 September hingga 14 Desember 2018…
2019 RSUD Dompu Akan buka Layanan Cuci Darah
DOMPU- Rumah Sakit Umum Dompu (RSUD) akan membuka pelayanan Cuci Darah (Hemodialisa) tahun 2019 mendatang, menanggapi tingginya permintaan masyarakat akan kebutuhan Hemodialisa atau yang dikenal dengan cuci darah. Pembangunan pelayanan…
Lomba Gerak Jalan, RSUD Dompu Turunkan Dua Regu
DOMPU – Rumah Sakit Umum Kabupaten Dompu (RSUD) turut memeriahkan gelaran lomba gerak jalan memperingati hari kemerdekaan RI yang ke 73 Selasa 28 Agustus 2018. Lomba gerak jalan dengan menempuh…
Bantu Warga Terisolir Dinas PU Sumbang Hewan Qurban
DOMPU–Momentum hari raya Idul Adha tahun ini dimanfaatkan Dinas Pekerjaan Umum (DPU) Dompu untuk melaksanakan ibadah penyembelihan hewan Qurban. Meski prosesi penyembelihan hewan Qurban tidak dilakukan langsung oleh pihak…
Lapak Dinas Koperasi dan UKM Hampir Rampung
DOMPU–Proses pembangunan lapak pedagang oleh pemerintah di depan Lapangan Bola Mangge Maci, Kelurahan Sumpasai, Kecamatan Woja hampir rampung. Lima unit lapak tersebut saat ini telah memiliki atap dengan bahan baja…
RSUD Dompu Kirim 10 Personil Bantu Korban Gempa KLU
DOMPU-Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kabupaten Dompu mengirim 10 personil untuk membantu warga yang terkena bencana gempa bumi dahsyad di Kabupaten Lombok Utara. 10 personil yang merupakan tim medis dan…