DOMPU–Kebakaran yang melanda pasar Wodi Desa Baka Jaya selasa malam (2/12) disaksikan langsung oleh ketua DPRD Dompu Yuliadin Bucek. Bahkan politisi PAN ini datangnya jauh lebih awal dari warga sekitarnya….
Ekonomi & Bisnis
Pasar Wodi Dompu Terbakar
Kerugian Diperkirakan Miliyaran Rupiah Pasar tradisional Wodi, Kecamatan Woja Dompu terbakar selasa malam sekitar pukul 21.40 wita. Api langsung membumbung tinggi menerangi perkampungan sekitar pasar. Belum diketahui penyebab kejadian itu,…
7.500 Ton Bantuan Bibit Jagung Dikucurkan
DOMPU—Musim tanam tahun 2014-2015, Dinas Pertanian Tanaman Pangan (Dispertan) Kabupaten Dompu mengucurkan 7.500 bibit jagung kepada petani. Total jumlah bibit yang dikucurkan tidak sebanding dengan target luas tanam yang mencapai…
Kebijakan Tak Rapat Dihotel Ditanggapi Elemen Didaereh
DOMPU–Kebijakan Menpan RI yang tak mengijinkan lagi PNS rapat dihotel-hotel mendapat tanggapan berbagai elemen didaerah. Alasanya pada daerah tertentu tidak tepat mengingat fasilitas pemerintah yang tidak memadai. Selain itu kebijakan…
SPBU Manggelewa ‘Sekarat’
DOMPU—Stasiun Pengisian Bahan Bakar (SPBU) Manggelewa diduga tengah sekarat. SPBU Plat merah milik pemerintah itu belakangan ini tak beroperasi lagi, tulisan yang terpampang dengan menyolok ‘Maaf bensin habis’ sebagai jawaban…
Pilot Garuda Indonesia Meninggal di Pesawat
Bima – Pilot pesawat Garuda Indonesia GA4819, Kapten Ramdanto, meninggal dunia di pesawat sebelum melakukan pendaratan. Namun kopilot berhasil mendaratkan pesawatnya dengan selamat.
Landa Rasa Dalam Konsep Kekinian
OLEH : ABDUL MUIS, SH, M.Si Pengen menjadi pemimpin?, harus punya konsep sebagai pijakan untuk berbuat. Sebab kalau tidak pastilah akan menjadi pemimpin tanpa arah alias buta. Akibatnya tahu saja…
Jelang H Pencoblosan, Stok Uang Bank Di Dompu Habis
DOMPU–Menjelang pelaksanaan pencoblosan pemilu 9 april 2014 di Kabupaten Dompu sejumlah bank yang ada didaerah itu mengalami kekurangan uang, bahkan habis. Informasi yang diperoleh dilapangan menyebutkan beberapa bank yang ada…
Merokok Bisa Terhindar Dari Penyakit Lever
Selama ini diketahui bahwa merokok adalah kebiasaan yang buruk. Tak hanya berbahaya bagi jantung, paru-paru, dan bagian tubuh lainnya, rokok juga bisa merusak penampilan seseorang. Namun
Bupati Dompu, Pekarangan Harus Dimanfaatkan
DOMPU–Kondisi pekarangan yang masih cukup luas di Kabupaten Dompu memungkinkan untuk dimanfaatkan untuk tanaman-tanaman yang dibutuhkan sehari-hari. Karena itu Bupati Dompu Drs H Bambang M Yasin minta kepada warganya agar…
Dompu Bakal Jadi Kota Tambang
DOMPU—Potensi Sumber Daya Alam (SDA) yang dimiliki Kabupaten Dompu ternyata cukup besar. Selain pertanian, peternakan dan perikanan, Dompu juga memiliki potensi luar biasa disektor pertambangan emas.
Bupati Dompu Coba Kembangkan ‘Sapi Tapos’
OLEH : IR MUTTAKUN Sukses gerakan pijar khususnya jagung diharapkan menjadi stimulan bagi Bupati Dompu untuk mulai focus memperhatikan usaha pengembangan sapi ala sapi tapos di Bogor. Diakui bahwa Dompu…
Harga Bawang Melonjak, Harga Sembako Realtif Stabil
DOMPU—Gejolak harga bawang tidak hanya terjadi di kota-kota besar lainnya di Indonesia. Lonjakan harga bawang juga melanda wilayah Kabupaten Dompu. Di beberapa Pasar tradisonal, saat ini rata-rata harga bawang mengalami…
Warga Pekat : Jangan Biarkan Kami Hanya Jadi Penonton
DOMPU—Pemkab Dompu membentuk tim verifikasi terkait laporan dari perusahaan yang bergerak ditanaman tebu PT Sukses Mandiri Sejahtera (SMS) dikawasan Doropeti dan Soritatanga Kecamatan Pekat Dompu. PT SMS pemegang HGU 6.500…
Terpampang, Spanduk Bongkar Korupsi Istana
DOMPU—Ada pemandangan yang menarik ketika melintasi jalur taman Kota Dompu dan Kantor Pemkab Dompu. Pasalnya, di dua lokasi tersebut terpampang spanduk yang terkesan memberikan dukungan moril kepada Anas Urbaningrum untuk…
Bronjong Baru Dibangun Jeblok
DOMPU—Diduga karena tak berkwalitas bronjong yang baru dibangun di Kelurahan Montabaru Kecamatan Woja Dompu jeblok. Masyarakat sekitar menilai jebloknya bronjong sepanjang 15 meter itu lebih karena kwalitas pengerjaanya buruk.
Lensa NTB Diskusikan Masa Depan Program Jagung
DOMPU—Lembaga Study Kemanusiaan (LENSA) NTB kamis mendiskusikan khusus tentang masa depan program jagung di Kabupaten Dompu. Dasarnya spirit pemerintah daerah terhadap program itu sangat bagus dalam mendorong petani agar mengandalkan…
RBK Mulai Eksen Maret Mendatang
DOMPU—Pembangunan fisik mega proyek dam Rababaka Kompleks (RBK) di Desa Tanju, Kecamatan Manggelewa akan mulai dikerjakan sekitar Maret 2013 mendatang. Untuk mengawali proses pembangunan itu, Pemkab Dompu akan melaksanakan kegiatan…
Indahnya Nanga Tumpu
OLEH : MUH YUSRIEL RAMADHAN DOMPU–Mendengar nama ‘Nanga Tumpu’ kita pasti langsung terbayang sesuatu yang sangat mengerikan, karena nama itu adalah lokasi tanjakan dengan tikungan yang tajam. Bila kebetulan melewati…
Polisi Gagalkan Penyelundupan Mitan
DOMPU—Petugas kepolisian sektor (Polsek) Kempo, kemarin siang berhasil menggagalkan upaya penyelundupan puluhan jeriken minyak tanah (Mitan). Sedianya oleh pelaku, mitan tersebut akan dibawa menuju pulau Lombok dan dijual dengan harga…